
Similar Posts

Jokowi Rayakan Tahun Baru Bersama Warga di Jogja
Selain mengundang warga untuk masuk Istana Presiden Gedung Agung, Presiden Joko Widodo juga menyapa warga yang berkumpul di titik nol kilometer atau perempatan kantor pos besar Jogjakarta. Video ini merekam histeria warga saat bis bersalaman dengan presiden yang akrab disapa Jokowi. Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

MUSIK | Sholawat Magadir
Mengisi bulan ramadhan, Jogja Archive secara rutin akan mengunggah video-video berisi konten religi seperti sholawat. Dan, sholawat Magadir ini menjadi video ketiga untuk menemani Anda menjalankan ibadah puasa. Monggo.. Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Urun Rembug Wong Jogja | Perlukah RUU Permusikan? (Part 2)
Video ini merupakan bagian kedua dari tiga video yang kami janjikan untuk kani suguhkan ke pemirsa. Video ini berisi tanya jawab peserta Urun Rembug Wong Jogja: Perlukah RUU Permusikan? dengan para nara sumber. Selamat menikmati.. Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Archive | Event | Jogja Palace | Tips | Video
Rahasia Cantik Putri Kraton Jogja
Identik dengan ramuan tradisional warisan leluhur untuk menjaga kecantikan, putri raja kraton Jogjakarta akhirnya buka suara soal rahasia kecantikannya. Apa itu? Simak videonya..! Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Menteri Susi Cerita Susahnya Tenggelamkan Kapal
Dianggap sukses karena berani menenggelamkan kapal-kapal asing pencuri ikan, Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menuturkan proses berbelit dan perlawanan sejumlah pihak terhadap upayanya menegakkan kedaulatan dan menjaga ekosistem laut Indonesia. Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Unik! Upacara 17-an di dalam Gua
Banyak cara dilakukan untuk memperingati HUT Kemerdekaan Republik #Indonesia. Salah satunya, seperti yang dilakukan para pemuda di Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Pada 17 Agustus 2014 lalu, mereka menggelar upacara di dalam Goa Kali Suci. Mereka mengibarkan bendera pada tiga utas tali yang dipasang di salah satu luweng atau goa vertical pada pagi hari dan…