| | | | |

Wayang Jogja Night Carnival #2 | BATARA GANESHA

Merupakan putra Batara Guru dan Dewi Uma, Batara Gana juga dikenal sebagai Ganesha. Oleh umat Hindu, Ganesha sangat dihormati. Ganesa masyhur sebagai Pengusir segala rintangan dan lebih umum dikenal sebagai Dewa saat memulai pekerjaan dan Dewa segala rintangan, Pelindung seni dan ilmu pengetahuan, dan Dewa kecerdasan dan kebijaksanaan.

Sabtu (7/10) lalu, Batara Gana menjadi vehicle pembuka Wayang Jogja Night Carnival ke-2 yang digelar di kawasan Tugu Pal Putih, Jogjakarta.

Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Similar Posts